Brand Image
Search

Untuk Apa Kita di Dunia?

Kita di hidupkan di dunia agar kita tinggal di syurga, bahkan sudah di siapkan di sana, nah di sini kita di saring, di pilih dan di pilah, mana yang baik dan buruk, mana yang baik dan lebih baik. لِيَبْلُوَكُمْ اَيُّكُمْ اَحْسَنُ عَمَلً “Agar Dia menguji siapakah di antara kamu yang lebih baik amalnya.” QS Hud […]

Seorang wanita muslim Somalia yang miskin tinggal di Inggris

Seorang wanita muslim Somalia yang miskin tinggal di Inggris. Ia menelepon ke stasiun radio untuk meminta bantuan. Sementera itu ada seorang Ateis yang kebetulan mendengarnya, Dia meminta nomer telepon dan alamat wanita itu. Dengan tujuan mengejeknya. Setelah mendapat nomer dan alamat wanita itu. Ia memerintahkan Sekertarisnya untuk menyiapkan makanan dan bantuan lain ke alamat wanita […]

Wasiat Sufi untuk Pencari Kerja

Syeh Bahjat seorang sufi dan alim asal Iraq pernah ditanya, Doa apa yang baik untuk dibaca agar mendapatkan pekerjaan? Beliau menjawab, Setelah melaksanakan salat subuh, perbanyaklah membaca doa ini: “اللهم أَغْنِنِي بِحَلَالِكَ عن حَرَامِكَ وَ بِفَضْلِكَ عَمَّنْ سِوَاكَ” Ketika membaca doa tersebut diawali dan diakhiri dengan bershalawat kepada Nabi Muhammad saw dan keluarganya, Insya Allah […]

13 Rojab Menantu Rasulullah SAW (Ali bin Abi Thalib) Lahir

Kisah Keilmuan Ali bin Abi Thalib Seorang badui bertanya kepada Ali bin Abi Thalib, Aku telah melihat anjing menyetubuhi kambing, lalu kambing itu melahirkan anak darinya, apa hukum anak tersebut? Ali bin Abi Thalib menjawab: Ujilah disaat makan, jika dia makan daging maka dia adalah anjing. Orang itu berkata: Terkadang aku melihatnya memakan daging dan […]

Pelajaran Hidup (Khauf dan Khasyyah : Hawatir dan Takut)

Saudaraku, takutlah kepada Allah ‘azza wa jalla dan ingatlah akan keagungan dan kebesaran-Nya, hendaklah engkau senantiasa memikirkan tentang hari perhitungan amal dan ingatlah berbagai macam azab Allah Swt. Gambarkanlah tentang kematian dan kesulitan yang akan terjadi di alam barzakh dan pembalasan pada hari Kiamat, baca dan renungkanlah ayat-ayat dan riwayat-riwayat yang berhubungan dengan surga, neraka […]

Bekal Penting Ibu Bijak untuk Putrinya di Malam Pengantin

Seorang wanita cerdik menikahkan putrinya. Di malam pernikahan, tatkala hendak mengantarkan putrinya ke rumah suaminya, ia memanggilnya dan memberi pesan kepada sang putri; bahwa demi mewujudkan kehidupan rumah tangga yang sejahtera, harus dijalankan sepuluh perkara. Ia berkata, “Anakku! Ketahuilah, engkau telah berpisah dengan kehidupan yang telah menyatu dengan darah dan dagingmu. Rumah yang akan engkau […]

Fatimah Suri Teladan Terbaik

Diriwayatkan oleh Jabir bin Abdillah Anshari yang mengatakan, “Kami melakukan salat Asar dengan Rasulullah saw. Seusai salat nafilah, beliau duduk menghadap ke arah kiblat dan masyarakat duduk di sekelilingnya. Seorang lelaki tua datang dan mengeluhkan rasa lapar yang dialaminya. Dia berkata, ‘Wahai Rasulullah! Aku lapar, maka kenyangkanlah aku dan aku telanjang maka berilah aku pakaian.” […]

Awas ! (Satu Keburukan kepada orang Tua akan Membuka 2 Pintu Neraka)

Allah Swt berfirman, “Maka sekali-kali janganlah kamu mengatakan kepada keduanya ‘ah’ dan janganlah kamu membentak mereka serta ucapkanlah kepada mereka perkataan mulia.” (al-Isra’: 23) Rasulullah saw bersabda, “Berbakti kepada kedua orang tua lebih utama daripada shalat, puasa, haji, umrah, dan berperang di jalan Allah.” Dalam al-Quran-setelah pemaparan masalah tauhid-Allah Swt amat menekankan persoalan bakti kepada […]

Kisah Hikmah dari Cucu Nabi Muhammad SAW (Sayyid Ali Assajjad AS) tentang Syukur Nikmat

Kisah Hikmah dari Cucu Nabi Muhammad SAW (Sayyid Ali Assajjad AS) tentang Syukur Nikmat Suatu ketika, Sayyid Ali Assajjad AS datang menghadap Abdul Malik. Dari kedua matanya tampaklah bahwa beliau sering menangis; wajah beliau pucat karena sering berjaga (di malam hari untuk beribadah); tanda-tanda sujud nampak jelas di kening beliau; dan tubuh beliau pun kurus […]

Kalimat Apa yang Digunakan Al-Qur’an untuk “Hujan” ?

Jika kita pernah mengenal Bahasa Arab, pasti kita tidak asing dengan kata ٌمَطَر yang memiliki makna “hujan”. Banyak pula kaum muslimin yang berdoa agar diturunkan hujan dengan menggunakan kata ٌمَطَر ini. Padahal jika kita mau merujuk pada Al-Qur’an, kata مطر tidak pernah digunakan untuk makna hujan sama sekali. Namun kata ini selalu digunakan untuk arti […]