Home / Artikel / blog

Senin, 7 Oktober 2024 - 20:17 WIB

Jangan Sampai Menyesal, Mari Perbanyak Sholawat atas Nabi Muhammad SAW

Mereka bertanya kepada Sufyan ats Tsauri: “Apa yang dimaksud dengan yaumal hasrah itu, di mana Allah Swt berfirman:

وَأَنذِرۡهُمۡ یَوۡمَ ٱلۡحَسۡرَةِ

“Dan berilah mereka peringatan tentang hari penyesalan (yaumal hasrah).”
(Q.S. Maryam [19]: 39).

Sufyan ats Tsauri berkata,
“Itu adalah hari kiamat, di mana membuat seluruh makhluk merasa menyesal; orang-orang baik menyesal kenapa tidak berbuat baik lebih banyak lagi, dan orang-orang jahat juga menyesal kenapa mereka tidak menyibukkan diri untuk melakukan berbagai kebaikan.” Seorang bertanya kepada Sufyan ats Tsauri, “Wahai Syekh! Pada hari itu, adakah orang yang tidak menyesal?” Sufyan ats Tsauri berkata, “Ya, seorang yang di dunia ini senantiasa bersalawat kepada Rasulullah saw, maka pada hari kiamat itu dia tidak menyesal.”

Baca Juga :  Meluruskan Pandangan Umum Tentang Kegiatan Seorang Pemuda

📚Syarh-e Fadhail-e ash Shalawat, hal 95.

Share :

Baca Juga

Artikel

Tahukah Anda? Ada Buruk Sangka Yang Terpuji

Artikel

Nafsu itu baik Tidak boleh di cegah apalagi di bunuh!

Artikel

Makanan Terbaik Untuk Mata

Artikel

Kalimat Apa yang Digunakan Al-Qur’an untuk “Hujan” ?

Artikel

Islam tidak Melihat Suku, Ras, ataupun Warna Kulit !

Artikel

Untuk Apa Kita di Dunia?

Artikel

Pentingnya Klarifikasi, Demi Terwujudnya Kerukunan

Artikel

Ghadir Khum, Tahukah anda apa itu ghodir khum?